
5 Motor Listrik Yamaha Terbaik 2023 yang Siap Dijadikan Pilihan, E01 Rilis Tahun Ini?
Zonatikus.com – Yamaha adalah nama besar di dunia otomotif, khususnya di Indonesia. Salah satu inovasinya yang paling ditunggu-tunggu adalah motor listrik. Ternyata, Yamaha sudah mengembangkan beberapa produk motor listrik yang siap mengaspal di berbagai negara. Salah satunya adalah Yamaha EO1. Namun, sayang sekali, belum ada kabar pasti kapan motor ini bisa dinikmati oleh masyarakat Indonesia seperti motor Gesits…